Perbandingan Struktur Anatomi Stomata Beberapa Spesies Tanaman Mangrove

Authors

  • Sunarti Cambaba Universitas Cokroaminoto Palopo
  • Pauline Destinugrainy Kasi Universitas Cokroaminoto Palopo
  • Iin Asriani

Keywords:

stomata, indeks stomata, kerpatan stomata, mangrove

Abstract

 

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui struktur anatomi stomata beberapa spesies tanaman mangrove di Pantai Labombo. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Sel dan jaringan Fakultas Sains UNCP. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Rhizhopora apiculata dan Rhizhopora mucronata memiliki tipe stomata parasitik, Sedangkan Sonneratia alba memiliki tipe stomata anomositik. Spesies Rhizhopora apiculata memiliki rata-rata jumlah stomata terbuka sebanyak 30,66 dan tertutup sebanyak 0,66 dengan panjang celah stomata berkisar antara 2,01 µm - 8,6 µm dan lebar 1,66 µm – 4,33 µm, rata-rata indeks stomata sebesar 0,063. Pada spesies Rhizhopora mucronata rata-rata jumlah stomata terbuka sebanyak 25 dan tertutup sebanyak 5 dengan panjang celah stomata berkisar antara 9,33 µm – 18,5 µm dan lebar 4,02 µm – 10,9 µm, rata-rata indeks stomata sebesar 0,231. Pada spesies Sonneratia alba rata-rata jumlah stomata terbuka sebanyak 2 dan tertutup sebanyak 19 dengan panjang celah stomata berkisar antara 6,49 µm – 16,8 µm dan lebar 4,27 µm – 9,29 µm, rata-rata indeks stomata sebesar 0,050

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] Indriyanto. (2012). Ekologi Hutan. Bumi Aksara, Jakarta.
[2] Irwanto. (2006). Keanekaragaman Fauna Pada Habitat Mangrove. Yogyakarta.
[3] Poedjirahajoe E.,R. Widyorini dan N.P.D. Mahayani. (2011). Kajian Ekosistem Mangrove untuk Estimasi Kandungan Tanin di Kawasan Rehabilitasi Pantai Utara Jawa Tengah. Jurnal Ilmu Kehutanan. Vol. Vol. (2) : 1-11.
[4] Harahap, N. (2010). Penilaian Ekosistem Hutan Mangrove dan Aplikasinya Dalam Perencanaan Wilayah Pesisir. Yogyakarta: graha Ilmu.
[5] Noor, Y. R. M. Khazali, dan I N.N. Suryadiputra. (2006). Panduan Pengenalan Mangrove di Indonesia. Bogor: PHKA/WI-IP.
[6] Sulistiyowati, H. 2009. Biodiverstas Mangrove di Cagar Alam Pulau Sempu. Jurnal Saintek. Vol 8(1):59-64.
[7] Samiyarsih, S., Barata S.T., dan Juwarno. 2016. Karakter Anatomi Daun Tumbuhan Mangrove Akibat Pencemaran di Hutan Mangrove Kabupaten Cilacap. Biosfera Vol 33 (1): 31-36.
[8] Ingeswari, N.A., E. Susetyorini, dan R. Latifa. 2016. Karakteristik Stomata Daun Angsana (Pterocarpus indicus Will.) Prosiding Seminar Nasional II. Kerjasama Prodi Pendidikan Biologi FKIP dengan Pusat Studi Lingkungan dan Kependudukan (PSLK) Universitas Muhammadiyah Malang). Halaman 889-896.
[9] Salisbury, F.B.dan C.W. Ross. 1995. Fisiologi Tumbuhan. Jilid 1. Bandung. Penerbit ITB.
[10] Taiz, L. Dan E Zeiger. 2002. Plant Physiology. Sinauer Associates, Inc. Publichers.
[11] Hopkins. W.G. 2004. Introduction to Plant Physiology. New York: John Wiley dan Sons.Inc
[12] Izza, F.,Laily, A.N. 2015 Karakteristik Stomata Tempuyung (Sonchus arvensis L.) dan Hubungannya dengan Transpirasi Tanaman di Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang. Seminar Nasional Konservasi dan Pemanfaatan Sumber Daya Alam SP004-027. Halaman 177-180
[13] Lestari, E.G. 2011. Hubungan antara kerapatan Stomata dengan Ketahanan Kekeringan pada Somaklon padi Gajhmungkur, Towuti, dan IR 64. Biodiversitas Vol 7 (1): 44-48.
[14] Rachmawati. 2006. Uji pencemaran Udara oleh Partikulat Debu di Sekitar terminal Lebak Bulus Berdasarkan Bioindikator Stomata pada tanaman Glodogan (Polyalthia longifolia). Skripsi. Jurusan Biologi Fakultas Sains dan teknologi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah. Jakarta
[15] Haryanti. S. 2010.Jumlah Distribusi Stomata pada Daun Beberapa Spesies Tanaman Dikotil dan Monokotil. Jurnal Buletin Anatomi dan Fisiologi Vol. XVIII (2): 21-28
[16] Setiawati, T. dan I.F. Syamsi. 2019. Karakteristik Stomata Berdasarkan Estimasi Waktu dan Perbedaan Intensitas Cahaya pada Daun Hibiscus tiliaceus Linn. di Pangandaran Jawa Barat. Jurnal Pro-life Vol.6 (2): 148-159.
[17] Juairiah, L. 2014. Studi karakteristik Stomata Beberapa Jenis Tanaman Revegetasi di lahan Pascapenambangan Timah di Bangka. Jurnal Widyariset Vol. 17(2): 213-218
[18] Hadi, A.M., Irawati, M.H., dan Suhadi (2016). Karakteristik Morfo-Anatomi Struktur Vegetatif Spesies Rhizopora apiculata (Rhizoporaceae). Jurnal Pendidikan. Vol. 1 (9): 1688-1692.
[19] Campbell NA, Reece JB, LG Mitchell. (2003). Biologi. Erlangga Jakarta.
[20] Taluta. H. Henny L. Dan Marhaenus R. 2017. Pengukuran Panjang dan Lebar Pori Stomata daun beberapa Varietas Tanaman Kacang Tanah (Arachis hipogaea L.) Jurnal Mipa Unsrat Online. Vol. 6 (2): 1-5.

Downloads

Published

2022-09-08

How to Cite

[1]
S. Cambaba, P. D. Kasi, and I. Asriani, “Perbandingan Struktur Anatomi Stomata Beberapa Spesies Tanaman Mangrove ”, CJBS, vol. 4, no. 2, pp. 8–15, Sep. 2022.

Most read articles by the same author(s)